Influenza atau flu sering dianggap sebagai penyakit ringan yang bisa sembuh sendiri. Namun, dalam beberapa kasus, flu dapat berkembang menjadi pneumonia, suatu kondisi serius yang bisa berakibat fatal jika tidak ditangani dengan baik. Bagaimana influenza bisa...
Kehamilan adalah masa yang sangat penting bagi kesehatan ibu dan bayi. Selama periode ini, sistem kekebalan tubuh ibu mengalami perubahan, yang membuatnya lebih rentan terhadap infeksi, termasuk influenza. Oleh karena itu, vaksinasi influenza sangat dianjurkan bagi...
Saat mendengar kata “influenza” atau flu, banyak orang menganggapnya sebagai penyakit ringan yang bisa sembuh dengan sendirinya. Padahal, influenza bisa menyebabkan komplikasi serius, bahkan kematian, terutama pada kelompok rentan seperti anak-anak,...
Sebagian orang mungkin masih merasa nyeri pada bagian tubuh yang pernah mengalami herpes zoster. Dalam istilah medis, kondisi ini disebut dengan Postherpetic Neuralgia. Beberapa orang mungkin juga membutuhkan penanganan khusus untuk cara menghilangkan nyeri pasca...
Musim pancaroba merupakan transisi antara musim kemarau dan musim hujan, yang dapat memicu munculnya penyakit musim pancaroba. Ketika cuaca berubah secara tiba-tiba, tubuh kita perlu beradaptasi dengan perubahan tersebut. Hal ini dapat membuat tubuh menjadi lebih...
Pernahkah Anda mengalami flu? Penyakit flu memiliki berbagai jenis, salah satunya adalah influenza yang disebabkan oleh virus flu A. Umumnya, penyakit ini menyerang orang-orang dengan daya tahan tubuh yang rentan. Contohnya seperti anak-anak dan lansia. Meski penyakit...